Sesuai dengan namanya BRUTALE 675, motor ini memiliki desain dan performa yang sangat brutal!!! Bagi para pecinta moge tipe naked bike patut bersenang hati, pasalnya pabrikan sepeda motor italia MV Agusta telah resmi memasarkan produk andalannya di pasar Indonesia. Salah satunya MV Agusta Brutale 675 motor tipe naked bike yang mantab.
Berbagai fitur yang dibekalkan pada Brutale 675 untuk meningkatkan performanya. Seperti
ride-by-wire yang mampu diprogram dengan 4 mode map, serta penyetelan
secara kustomisasi oleh pengguna. Tidak lupa, traction control empat
mode juga tersedia dalam satu paket. Desain Mesin tiga silinder 675
cc-nya menyajikan format yang kompak. Berat
kosong Brutale 675 162kg, tenaga mencapai 115 hp pada 12.500 rpm dan torsi 71
Nm pada10.600 rpm. Sepertinya akan menjadi saingan Ducati Monster.
• Ultra-kompak mesin tiga silinder dengan
kontra-rotating crankshaft
• Elektronik teknologi: MVICS (Motor &
Vehicle Integrated Control System)
• Traksi kontrol dengan 8 tingkat
penyesuaian
• Frame dengan campuran komponen baja dan
aluminium
• Single-sided swingarm belakang dengan
shock belakang Sachs
• 43mm terbalik garpu depan
• Rem racing dengan kaliper radial
Untuk harga motor exotic ini di
banderol dengan harga € 8.990 atau setara dengan Rp 106.693.200,-. Harga tersebut belum harga OTR di
Indonesia, itu masih harga asli dari pabrik asalnya sana. Mungkin jika masuk
Indonesia harga jualnya jadi lebih mahal
Spesifikasi:
Engine:
- Type: Three cylinder, 4 stroke
- Valves: DOHC
- Displacement: 675cc, 41.2 ci
- Compression ratio: 12:1
- Starting: Electric
- Bore x stroke: 79 mm x 45.9 mm (3.1 in. x 1.8 in.)
- Cooling system: Cooling with water radiator and oil-heat exchanger
- Engine management system: Integrated ignition - injection system with three injectors Engine control unit Eldor EM2.0, throttle body full drive by wire Mikuni, pencil-coil with ion-sensing tech- nology, control of detonation and misfire Torque control with four maps, Traction Control with eight levels of intervention
- Clutch: Wet, multi-disc with mechanical drive
- Transmission: Cassette style; six speed, constant mesh
- Primary drive: 19/36
- Gear ratio: First gear: 1/14.493; Second gear: 1/10.821; Third gear: 1/9.053; Fourth gear: 1/8.040; Fifth gear: 1/7.274; Sixth gear: 1/6.712; Final drive ratio: 16/43
Dimensions:
- Wheelbase: 1380 mm (54.230 in.)
- Overall length: 2030 mm (79.87 in.)
- Overall width: 900 mm (35.43 in.)
- Saddle height: 812 mm (31.96 in.)
- Min. ground clearance: 8150 mm (5.90 in.)
- Trail: 95 mm (3.74 in.)
- Dry weight: 163 kg (358 lbs.)
- Fuel tank capacity: 17.5 l (4.62 U.S. gal.) - 5 l (1.32 U.S. gal.) reserve
Frame:
- Type: ALS Steel tubular trellis
- Rear swing arm pivot plates (material): Aluminum alloy
Front Suspension:
- Upside down - telescopic hydraulic fork
- Rod diameter: 43mm (1.69 in.)
- Travel on leg axis: 125 mm (4.92 in.)
Rear Suspension:
- Progressive, single shock absorber with spring preload adjustment
- Single sided swing arm (Material): Aluminum Alloy
- Wheel travel: 123 mm (4.84 in.)
Brakes:
- Front brake: Double floating disc with Ø 320 mm (Ø 12.6 in.) diameter, with steel braking disc and flange
- Front brake caliper: Radial-type, with 4 pistons Ø 32 mm (Ø 1.26 in.)
- Rear brake: Single steel disc with Ø 220 mm (Ø 8.66 in.) dia.
- Rear brake caliper: With 2 pistons - Ø 34 mm (Ø 1.34 in.)
Wheels:
- Front: (Material/size): Aluminum alloy 3.50 " x 17 "
- Rear (Material/size): Aluminum alloy 5.50 " x 17 "
Tires:
- Front: 120/70 - ZR 17 M/C (58 W)
- Rear: 180/55 - ZR 17 M/C (73 W)
Performance
- Max. horse power - r.p.m. (at the crankshaft)**: 113 hp @ 12,500 rpm
- Max. torque - r.p.m.: 52 ft. lbs. @ 10,600 rpm
- Top Speed: 225.0 km/h (140.8 mph)
Good luck :)
0 comments:
Post a Comment